Light Novel ‘Heroine? Seijo? Iie, All Works Maid’ Mendapat Adaptasi Anime
Visual teaser dan staf utama telah diumumkan
Perusahaan hiburan Bushiroad mengumumkan bahwa light novel ‘Heroine? Seijo? Iie, All Works Maid desu (Hokori)!’ karya Atekichi akan diadaptasi menjadi anime TV. Proyek ini juga merilis visual teaser resmi.

Tinggalkan Balasan