Anime Original ‘Towa no Yuugure’ Siap Tayang 25 September 2025
Episode 0 tayang 25 September sebelum regular programming Oktober
Situs resmi anime original ‘Towa no Yuugure’ mengumumkan cast tambahan dan staff produksi. Episode 0 dijadwalkan tayang perdana 25 September mendatang.
Miyu Tomita bergabung sebagai pengisi suara karakter Amoru dalam serial ini. Uru membawakan opening theme “Platform” untuk anime original tersebut.
Naokatsu Tsuda menyutradarai dan menangani series composition di studio P.A. Works. Yoshiko Saitou mengadaptasi original character design karya Midori Tayama.
Tinggalkan Balasan